dalam sebuah kelas nilai rata-rata kelompok putra adalah 7,2 sedangkan nilai rata-rata kelompok putri 8,1. jika nilai rata-rata kelas itu 7,5 maka perbandingan
Matematika
annakurnia
Pertanyaan
dalam sebuah kelas nilai rata-rata kelompok putra adalah 7,2 sedangkan nilai rata-rata kelompok putri 8,1. jika nilai rata-rata kelas itu 7,5 maka perbandingan banyak siswa putra dan siswa putri adalah?
Saya minta bantuan lgi ya kak,tolong jawab pakai cara
Saya minta bantuan lgi ya kak,tolong jawab pakai cara
1 Jawaban
-
1. Jawaban wahyunikmatuss
putri= x
putra = y
7,5 (x + y) = 8,1 x + 7,2y
7,5x + 7,5y = 8,1x + 7,2y
7,5y - 7,2y = 8,1x -7,5x
0,3y = 0,6x
1y = 2x
jadi perbandingan banyaknya siswa adalah putra dan putri adalah 1 : 2
#maaf kalo salah