Hanan menempuh jarak 16 km dari rumah. Jika waktu yang diperlukan 20 menit, maka kecepatan rata- rata hanan.....Km/jam
Matematika
lulusavaira2007
Pertanyaan
Hanan menempuh jarak 16 km dari rumah. Jika waktu yang diperlukan 20 menit, maka kecepatan rata- rata hanan.....Km/jam
2 Jawaban
-
1. Jawaban ramacahyadi1
Kecepatan = 16 km / 20 menit
= 16.000 meter / 1.200 sekon
= 13,3 meter / sekon -
2. Jawaban AdhimasM
J = 16 km.
W = 20 menit.
Artinya 16 km ditempuh setiap 20 menit, jika 1 jam maka (saya akan pakai cara manual =
---> 16 km --- 20 menit.
---> ( 16 × 2 = 32 km --- 40 menit.
---> ( 16 × 3 = 48 km --- 60 menit atau 1 jam.
Jadi, kecepatannya adalah 48 km/jam.
Semoga membantu ya :-)