Bagaimana proses terbentuknya Norma dalam masyarakat
PPKn
Luthfijago
Pertanyaan
Bagaimana proses terbentuknya Norma dalam masyarakat
1 Jawaban
-
1. Jawaban gianboys
Dalamkehidupannya, manusia sebagai mahluk sosial memiliki ketergantungan dengan manusia lainnya. ... Untuk menghindari hal ini maka kelompok masyarakat membuatnorma sebagai pedoman perilakudalam menjaga keseimbangan kepentingan dalam bermasyarakat.