Matematika

Pertanyaan

Biografi aljabar secara singkat dan benar.

1 Jawaban

  • Aljabar adalah satu cabang penting dalam matematika. kata aljabar berasal dari kata al-jabr yang diambil dari buku karangan Muhammad ibn Musa Al-Khowarizmi (780-850 M), yaitu kitab al-jabr wa al-muqabalah yang membahas tentang cara menyelesaikan persamaan2 aljabar.

    kalau salah, maaf ya:)) *tepokjidatmaluu

Pertanyaan Lainnya