Apakah yang dimaksud dengan satuan Baku Dan tidak Baku
Fisika
Hannyayunda
Pertanyaan
Apakah yang dimaksud dengan satuan Baku Dan tidak Baku
1 Jawaban
-
1. Jawaban dwhiardha
Satuan baku adalah satuan yang telah ditetapkan dan disepakati sebagai satuan SI (SATUAN INTERNASIONAL). sedangkan satuan tidak baku adalah satuan yang penggunaanya tidak di akui secara internasional, dan bersifat lokal, serta ukurunnya belum tentu sama / berbeda -beda / berubah -ubah.