Matematika

Pertanyaan

sebuah paralon berbentuk tabung berukuran panjang 10cm dan jari-jarinya 5cm. volume paralon tersebut adalah... cm³

1 Jawaban

  • p = t = 10 cm
    r = 5 cm

    V = 3,14 × r^2 × t
    V = 3,14 × 5 × 5 × 10
    V = 3,14 × 250
    V = 785 cm^3

Pertanyaan Lainnya