Pelopor pendekatan sejarah yang bersifat multidimensional adalah
Sejarah
Noonamanis18
Pertanyaan
Pelopor pendekatan sejarah yang bersifat multidimensional adalah
2 Jawaban
-
1. Jawaban carlossinuhaji
prof. dr. sartono kartodirdjo merupakan pelopor pendekatan mulidimentional di indonesia
semoga membantu -
2. Jawaban FabiFahrizal
dr. prof . sartono
multidimension : permasalahan lebih dari satu
jadi, kalo di sejarah :
suatu permasalahan yang dialami suatu negara dimana banyak terjadi masalah dalam bernagai aspek
Jadikan Jawaban ini terbrainly jika membantu :)