Hikmah perang diponegoro?
Sejarah
Wulannisa25
Pertanyaan
Hikmah perang diponegoro?
1 Jawaban
-
1. Jawaban bimbim26
Nilai luhur yang terkandung dalam kepemimpinan Pangeran Diponegoro
1. Mengutamakan ketaqwaan, tercermin dari ketaatan melaksanakan perintah –
perintah agama.
2. Mengutamakan kemerdekaan tercermin sikap dan perbuatannya yang anti
penjajah.
3. Mengutamakan kejujuran, tercermin dari sifat perjuangan yang anti kebatilan
dan kejahatan.
4. Mengutamakan kemandirian dan penuh percaya pada diri sendiri tercermin
dalam hidupnya yang melepaskan diri dari keterikatan keraton.
5. Mengutamakan kepentingan rakyat, tercermin dalam sikapnya yang sangat
merakyat, kediamannya ditengah-tengah rakyat dan berjuang untuk
membebaskan penderitaan rakyat.
6. Mengutamakan sikap berani dan memiliki pendirian teguh ( KONSISTEN).
7. Mempunyai semangat yang tinggi, tercermin dalam tindakannya, walaupun
beliau masih tetap tegar bersemangat untuk meneruskan cita –cita perjuangan
pantang mundur, baik secara lahir maupun batin.