PERANAN BANGSA INDONESIA SESUAI MAKNA ALINEA PERTAMA PEMBUKAAN UUD NEGARA REPUBLIK TAHUN 1945
PPKn
hendrikusmanik
Pertanyaan
PERANAN BANGSA INDONESIA SESUAI MAKNA ALINEA PERTAMA PEMBUKAAN UUD NEGARA REPUBLIK TAHUN 1945
2 Jawaban
-
1. Jawaban gitasofiyani
mengirimkan pasukan perdamaian dalam rangka ikut berpartisipasi aktif dalam menjaga dan memelihara perdamaian dunia -
2. Jawaban khaerulimamherm
dengan adanya pernyataan pembukaan UUD 1945 pada alainea pertama secara tdak langsung Indonesia menyatakan bahwa ikut serta dalam menciptakan perdamaian dunia ,dan juga untuk melindungi HAM,
hal ini di tegaskan pada kata " maka penjajahan diatas dunia harus dihapuska karena tdak sesuai dengan pri kemanusiaan dan pri keadilan "