Fisika

Pertanyaan

Seorang menaikkan adonan semen yang beratnya 60 N keatas bangunan dengan timba. Maka gaya yang dikeluarkan adalah?? Tolong jawab y..

1 Jawaban

  • [PESAWAT SEDERHANA]
    Kelas : 8
    kata kunci : gaya , katrol , keuntungan mekanik

    Diketahui :
    W = 50 N
    Ditanyakan : F ?
    Dijawab :
    Berhubung hanya ada 1 tali yang menarik katrol dan satu lagi ditarik oleh tukang bangunan,didapat keuntungan mekanik pada katrol = 1 .
    Sehingga : 
    F =
         KM
    F = 50 
           1
    F = 50 N

    Jadi gaya yang dibutuhkan adalah 50 N.
    Gambar lampiran jawaban adamdhijee

Pertanyaan Lainnya