apa yang dimaksud dengan kalimat perintah
B. Indonesia
carlostha
Pertanyaan
apa yang dimaksud dengan kalimat perintah
2 Jawaban
-
1. Jawaban cinta18072005
kalimat yang bersifat perintah dan menyuruh -
2. Jawaban Kayla482
Kalimat Perintah merupakan kalimat yang mengandung makna meminta/memerintah seseorang untuk melakukan sesuatu.Arti Kalimat Perintah adalah kalimat yang isinya menyuruh orang lain untuk melakukan sesuatu yang kita kehendaki.Kalimat Perintah jika dilisankan berintonasi naik di awal dan berintonasi rendah di akhir.
Semoga membantu!