Fisika

Pertanyaan

Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan 30/s mendapat perlambatan 2/s². Jarak dan waktu yg diperlukan untuk tepat berhenti adalah

1 Jawaban

  • diketahui =
    v₁ = 30 m/s
    α = - 2 m/s² (karena diperlambat)
    v₂ = 0 m/s

    ditanya =
    a). t = ...
    b). s = ...

    dijawab =
    a). t = (v₂ - v₁) / α
    = (0 m/s - 30 m/s) / (- 2 m/s²)
    = - 30 m/s / (- 2 m/s²)
    = 15 s
    b). s = v₁ . t - 1/2 . α . t²
    = 30 m/s . 15 s - 1/2 . (- 2 m/s²) . (15 s)²
    = 450 m - (- 1 m/s²) . 225 s
    = 450 + 225 m
    = 675 m

Pertanyaan Lainnya