Matematika

Pertanyaan

penyelesaian dari log(x²-6x+10)=log2

1 Jawaban

  • LogAritMa

    log (x² - 6x + 10) = log 2
    x² - 6x + 10 = 2
    x² - 6x + 8 = 0
    (x - 2)(x - 4) = 0
    x = 2 ; x = 4

    Nilai x yg memenuhi :
    x = 2 dan x = 4

Pertanyaan Lainnya