perbedaan dari zona tambahan dan zona ekonomi eksklusif
Kimia
faruk12
Pertanyaan
perbedaan dari zona tambahan dan zona ekonomi eksklusif
1 Jawaban
-
1. Jawaban Rindiani13
Zona Tambahan adalah laut yang terletak pada sisi luar dari garis pangkal dan tidak melebihi 24 mil laut dari garis pangkal.
Zona Ekonomi Eksklusif adalah suatu zona selebar tidak lebih dari 200 mil laut dari garis pangkal.