Perbedaan dari algoritma dan pemograman
Matematika
Sukrianto
Pertanyaan
Perbedaan dari algoritma dan pemograman
1 Jawaban
-
1. Jawaban Rizviyani
Program
Program adalah kumpulan pernyataan komputer
- Realisasi algoritma dalam bahasa pemrograman
- Ditulis dengan menggunakan bahasa pemrograman
- Program tersusun atas sederetan instruksi yang dikerjakan komputer
- Suatu implementasi dari bahasa pemrograman
Algoritma
Algoritma adalah metode dan tahapan sistematis dalam program.
- Algoritma merupakan hasil pemikiran konseptual supaya dapat dilaksanakan oleh komputer
- Tidak tergantung pada bahasa pemrograman manapun
- Dapat diterjemahkan ke dalam berbagai bahasa pemrograman
- Output yang akan dikeluarkan sama karena algoritmanya sama