Fisika

Pertanyaan

Dalam waktu 15 menit sebuah mobil dapat menempuh jarak 12 km.
hitunglah kelajuan mobil tersebut

2 Jawaban

  • 12 km=12000 m
    15 menit=15×60=900 s

    Kecepatan=Jarak/waktu
    =12000/900
    =13,333... m/s

    nb:tanda titik tiga berarti dan seterusnya


  • S = 12 km
    t = 15 menit = ¼ jam
    v = __?

    kecepatan
    v = S / t
    v = (12 km) / (¼ jam)
    v = 48 km/jam ✓

Pertanyaan Lainnya