sebuah mobil bergerak pada lintasan lurus dengan kecepatan awal 36km/jam kemudian di percepat setelah 5s , kecepatanya menjadi 72km/jam berapa percepatan dan ja
Fisika
rizal943
Pertanyaan
sebuah mobil bergerak pada lintasan lurus dengan kecepatan awal 36km/jam kemudian di percepat setelah 5s , kecepatanya menjadi 72km/jam berapa percepatan dan jarak tempuhnya??
1 Jawaban
-
1. Jawaban cindc
cara mencari percepatan (a) :
ubah dulu satuan vt dan v0 menjadi m/s
vt = vo + a.t
20 = 10 + a.5
10 = a.5
a = 2 m/s^2
cara mencari jarak tempuh (s) :
s = vo.t + 1/2.a.t^2
s = 10.5 + 1/2.2.5^2
s = 50 + 25
s = 75 m