TI

Pertanyaan

sebutkan 4 macam manfaat peta minda

1 Jawaban

  • Beberapa manfaat metode pencatatan menggunakan Mind mapping, antara lain:

    1.Tema utama terdefinisi secara sangat jelas karena dinyatakan di tengah.

    2.Level keutamaan informasi teridentifikasi secara lebih baik.

    3. Informasi yang memiliki kadar kepentingan lebih diletakkan dengan tema utama.

    4.Hubungan masing-masing informasi secara mudah dapat segera dikenali.

    5.Lebih mudah dipahami dan diingat.

    6 Informasi baru setelahnya dapat segera digabungkan tanpa merusak keseluruhan struktur Mind mapping, sehingga mempermudah proses pengingatan.

    7.Masing-masing Mind mapping sangat unik, sehingga mempermudah proses pengingatan.

    8.Mempercepat proses pencatatan karena hanya menggunakan kata kunci.

Pertanyaan Lainnya