Tentukan besar tegangan yang menghasilkan arus 0,5 A yang melalui hambatan 3.000Ω
Fisika
suriawid88
Pertanyaan
Tentukan besar tegangan yang menghasilkan arus 0,5 A yang melalui hambatan 3.000Ω
1 Jawaban
-
1. Jawaban Monaamaliasaputri
diket. I = 0,5 A
R = 3.000 ohm
dit. V ?
jawb : V = I x R
= 0,5 x 3.000
=1500 volt (1,5 Kilo volt )