panjang sisi miring segitiga siku siku 10 cm. sedangkan panjang kedua sisi siku siku nya berbeda 2 cm. luas daerah segitiga itu adalah ?
Matematika
Andriani18
Pertanyaan
panjang sisi miring segitiga siku siku 10 cm. sedangkan panjang kedua sisi siku siku nya berbeda 2 cm. luas daerah segitiga itu adalah ?
2 Jawaban
-
1. Jawaban kristinnatallia
triple pytagoras sisi panjang 10 cm alas 6cm dan tinggi 8cm
jadi luasnya= 1/2 x 6 x 8 = 24cm2 -
2. Jawaban FatmalaAzzahra
tripel pythagoras
3 : 4 : 5
6 : 8 :10
yang kita pake 6 8 10
L =1/2 x a x t
= 1/2 x 6 x 8
= 24 cm²