Matematika

Pertanyaan

Pada suhu 0°C,panjang sebatang besi adalah 200 cm.Jika suhu besi dinaikan menjadi 100°C,ternyata panjang besi itu adalah 200,24 cm.Tentukan koefisien muai panjang !

1 Jawaban

  • Rumus muai panjang adlh

    0,24cm=0,0024m
    200cm=2m

    ∆l= l(awal)alfa∆T
    0,0024=2alfa100
    0,0024=200alfa
    Alfa=0,0024/200
    Alfa=0,000012
    Semoga bermanfaat


Pertanyaan Lainnya