PPKn

Pertanyaan

Sebutkan dan jelaskan empat macam norma dalam masyarakat

2 Jawaban

  • norma hukum kesusilaan agama kesopanan
  • norma kesusilaan
    adalah peraturan sosial yg berasal dri suara hati nurani manhsia yg menghasilkan akhlak

    norma kesopanan
    adalah peraturan sosial yg mengarah pada cara seseorang bertingkah laku secara wajar dlm kehidupan bermasyarakat

    norma agama
    adalah peraturan hidup yg sifatnya mutlak, tdk dpt ditawar2, dan diubah ukurannya

    norma norma hukum
    adalah norma yang berisi perintah / larangan yang bersifat memaksa

Pertanyaan Lainnya