Matematika

Pertanyaan

Titik A(6, 12) dan B(0, -6) terletak pada satu garis. Titik lain yang terletak pada garis tersebut adalah

1 Jawaban

  • gradien garis yang melalui titik (x1,y1) dan (x2,y2) adalahm = (y2 - y1) /(x2 - x1)

    pers. garis yang melewati (x1,y1) adalahy - y1 = m (x - x1)
    ======================================================

    gradien garis yang melalui titik (6, 12) dan B(0, -6) adalahm = (-6 - 12) /(0 - 6)
    m = -18/-6
    m = 3

    pers. garis yang melewati (0, -6) adalahy + 6 = 3 (x - 0)
    y = 3x - 6

    Titik lain yang terletak pada garis tersebut adalah
    A. (2,0) 
    B. (0,2) 
    C. (1,9) 
    D. (9,1)
    Jawab : 
    titik A(2,0)
    karena
    y = 3x - 6
    y = 3(2) - 6
    y = 6 - 6
    y = 0

Pertanyaan Lainnya