B. Arab

Pertanyaan

Tulislah hikmah dari cerita berikut!!!

Pada saat melaksanakan sholat Isya Rosyid datang terlambat sehingga dia Tertinggal 1 rakaat dengan imam. saat Imam salam dia juga ikut salam bersama jamaah lain. tapi karena dia tahu tapi ketinggalan 1 rakaat dan khawatir shalatnya tidak diterima akhirnya dia mengulangi lagi shalatnya sendirian mulai awal hingga selesai yaitu 4 rokaat.

Ditempat lain
Andi yang senantiasa melaksanakan shalat berjamaah karena suatu hal sehingga dia tidak bisa melaksanakannya Jelaskan penyebab jaringan dengan sabda Nabi SAW yang menerangkan bahwa "salat berjamaah lebih utama dibanding salat sendirian dengan 27 derajat" untuk menebus semua itu melaksanakan salat sebanyak 27 kali dengan harapan bisa menggantikan shalat jamaah yang dia tinggalkan, walaupun Sebenarnya dia masih ragu dan Bimbang.

1 Jawaban

  • agama islam itu agama yang mudah, jadi jangan pernah mempersulit agama.
    dari poin pertama, dia sebenarnya tidak perlu sholat dari awal lagi, dia hanya cukup berdiri setelah imam salam menambah rokaat yg kurang, jika dia ikut salam padahal dia kurang rokaatnya dia boleh langsung berdiri kembali manambah satu rokaat asalkan dia tidak berbicara sebelumnya atau berubah tempat duduknya.
    poin kedua, kalau ada yg mudah, praktis dan lebih menguntungkan buat apa mencari yg susah, merepotkan dan buang-buang tenaga? kalau ada sholat jamaah yg pahalanya 27 derajat, buat apa kita sholat sendirian yg pahalanya cuma 1 derajat.
    mohon koreksinya

Pertanyaan Lainnya