Fisika

Pertanyaan

kecepatan gerak sebuah mobil berubah dari 15 m/s menjadi 60 m/s dalam selang waktu 15 s.percepatan rata-rata mobil tersebut adalah.………m/s^2

1 Jawaban

  • dik : V0 = 15 m/s
    Vt = 60 m/s
    dit : a?
    jawab : a = v
    ---
    t
    a = 60 - 15
    ------
    15
    a = 45
    ---
    15 = 3m/s2

Pertanyaan Lainnya