PPKn

Pertanyaan

jelaskan pemberontakan yang terjadi pada masa orde lama!

1 Jawaban

  • 1. Tahun 1945 – 1950Terjadi penyimpangan dari ketentuan UUD ’45 antara lain :
    a) Berubah fungsi komite nasional Indonesia pusat dari pembantu presiden
    jadi badan yang diserahi kekuasaan legislatif & ikut menetapkan
    GBHN yang merupakan wewenang MPR.
    b) Terjadi perubahan sistem kabinet presidensial jadi kabinet
    parlementer.Tahun 1945-1950, terjadi perubahan sistem
    pemerintahan dari presidentil jadi parlemen. Dimana dalam sistem
    pemerintahan presidentil, presien memiki 2 fungsi, yaitu sebagai
    badan eksekutif & merangkap sekaligus sebagai badan legislatif.

    2. Tahun 1950 – 1959 Sistem Pemerintahan yang dianut adalah
    parlementer kabinet dengan demokrasi liberal. Ciri-ciri demokrasi liberal :
    1) presiden & wakil presiden tidak bisa diganggu gugat.
    2) Menteri bertanggung jawab atas kebijakan pemerintahan.
    3) Presiden berhak membubarkan DPR.
    4) Perdana Menteri diangkat oleh Presiden.Era 1950 - 1959 ialah era
    saat presiden Soekarno memerintah memakai konstitusi
    UUDS RI 1950, periode ini berlangsung dari 17 Agustus 1950
    sampai 5 Juli 1959.
    Dewan Konstituante dikasih tugas membuat UUD yang baru sesuai pesan UUDS 1950. Tapi sampai tahun 1959 badan ini belum bisa buat konstitusi yang baru. Akhirnya, Soekarno membuat dan mengeluiarkan Dekrit 5 Juli 1959, yang membubarkan Konstituante. Isi Dekrit Presiden 5 Juli 1959 :
    1. Pembentukan MPRS dan DPAS
    2. Kembali berlakunya UUD 1945 dan tidak berlakunya lagi UUDS 19503.


    Pada masa ini terjadi banyak pergantian kabinet akibat situasi politik yang tidak berjalan dengan baik. Tercatat ada 7 kabinet pada masa ini.

Pertanyaan Lainnya