Sebuah gaya bekerja pada suatu benda bermassa 4 kg. Akibat dari gaya itu benda bergerak dengan percepatan 6m/s².tentukan besar percepatan benda jika bermassa 8
Fisika
Tikatitom
Pertanyaan
Sebuah gaya bekerja pada suatu benda bermassa 4 kg. Akibat dari gaya itu benda bergerak dengan percepatan 6m/s².tentukan besar percepatan benda jika bermassa 8 kg
1 Jawaban
-
1. Jawaban anisamila
F = ma
F = 4 kg. 6 m/s²
F = 24 N
F = ma
24 N = 8 kg. a
a = 3 m/s²