IPS

Pertanyaan

Berikut ini merupakan nama kabinet yang pernah berkuasa di indonesia saat menganut demokrasi parlementer adalah kabinet

1 Jawaban

  • Jawaban:

    kabinet kabinet di Indonesia pada masa Demokrasi Liberal yaitu

    - kabinet Natsir (Masyumi) (6 September 1950- 21 maret 1951)

    - kabinet Sukiman-Suwirjo (masyumi) (26 april 1951- 3 April 1952)

    - kabinet wilopo(PNI) (3 April 1952-3 juni 1953)

    -kabinet ali sastroamidjojo I (Koalisi PNI dan NU) (31 juli 1953-12 Agustus 1955)

    Penjelasan:

    SEMOGA MEMBANTU

Pertanyaan Lainnya