Matematika

Pertanyaan

Volume sebuah krucut 616cm jika panjang jari jari alas tabung 7cm tentukan tinggi krucut tersebut

1 Jawaban

  • V kerucut=1/3xπxr²xt
    616. =1/3x22/7x7x7xt
    1.848 =154 t
    t.kerucut=1.848/154=12 cm

Pertanyaan Lainnya