perbedaan bakteri dengan amoeba
Biologi
syahla69
Pertanyaan
perbedaan bakteri dengan amoeba
1 Jawaban
-
1. Jawaban wildan527
Bakteri adalah kelompok organisme yang tidak memiliki membran inti sel. Organisme ini termasuk ke dalam domain prokariota dan berukuran sangat kecil, serta memiliki peran besar dalam kehidupan di bumi.
sedangkan,
Amoeba adalah genus yang dimiliki protozoa yang merupakan eukariota uniseluler. Ameba namanya berasal dari kata Yunani amoibe yang berarti perubahan. Ada banyak spesies yang paling ekstensif dipelajari adalah Amoeba proteus.