luas selimut kerucut yang panjang garis pelukisnya 13 cm adalah 204,1 cm2 hitung panjang jari-jari alasnya
Matematika
AnandaAprilia943
Pertanyaan
luas selimut kerucut yang panjang garis pelukisnya 13 cm adalah 204,1 cm2 hitung panjang jari-jari alasnya
2 Jawaban
-
1. Jawaban vaniaazzhr
luas selimut kerucut : phi.r.s
204,1=3,14xrx13
204,1=40,82r
r=204,1:40,82
r=5 cm -
2. Jawaban kevin26072003
L.selimut = phi.r.s
204,1 = 3,14. r. 13
r = 5 cm