Biologi

Pertanyaan

apa yang dimaksud autotrof dan heterotrof dan berikan contohnya

1 Jawaban

  • Perbedaan utama antara organisme autotrof dan organisme heterotrof adalah bahwa organisme autotrof menghasilkan makanan sendiri. Sedangkan organisme heterotrof tidak dapat menghasilkan makanan mereka sendiri. Heterotrof bergantung pada makanan yang berasal dari organisme lain

Pertanyaan Lainnya