Fisika

Pertanyaan

QUIZ FISIKA

Jelaskan Proses Listrik Statis pada Aplikasi Listrik Statis:
1.Penangkal Petir
2.Generator Van de Graff
3.Tubuh Manusia

Dijelaskan Dengan Lengkap dan Tidak Boleh Asal Asalan...

1 Jawaban

  • ~Elektronika~

    Proses listrik statis pada beberapa benda yaitu
    - Penangkal petir
    Pada saat terjadi petir, terdapat muatan listrik yang mengalir menuju bumi. Aliran petir ini kemudian tertarik oleh logam milik penangkal petir. Di dalam penangkalnya, terdapat sebuah kabel yang terhubung ke tanah sehingga petir kemudian mengalir menuju tanah dan berubah menjadi netral
    - Generator Van De Graff
    Generator ini memiliki prinsip menghasilkan listrik dengan cara digosok. Pada awalnya, terdapat sebuahban karet yang bergesekan dengan batang politin yang berads di bawahnya. akibat dari gesekan ini, timbulah muatan negatif yang kemudian tersalur menuju kubah generator. kubah ini menyimpan energi listrik
    - Tubuh Manusia
    Nah, listrik statis sebenarnya terdapat banyak pada tubuh. Dalam ilmu kardiologi, listrik statis yang menyebabkan konstraksi kuat yang menyebabkan loncatan-loncatan listrik pada saraf di otot jantung sehingga jantung berdetak. Lalu, pada saat kita bersentuhan dengan orang lain, terkadang merasa tersengat. Hal itu karena kulit yang memiliki saraf mengalami kelebihan proton atau elektron yang jika bersentuhan dengan kulit yang lain yang mengalami kelebihan yang berkebalik akan menyebabkan tersengat.

Pertanyaan Lainnya