pengertian Dwikora adalah
IPS
feliciaamera
Pertanyaan
pengertian Dwikora adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban lupifawnia
Dwikora atau Dwi (dua) Komando Rakyat merupakan seruan komando yang disampaikan oleh Presiden Soekarno ketika kita bersengketa dengan Malaysia untuk menentang berdirinya negara Federasi Malaysia.
Isi Dwikora sesuai pidato Presiden Soekarno pada tanggal 3 Mei 1964 di Jakarta adalah sebagai berikut:
(1). memperkuat ketahanan revolusi Indonesia;
(2). membantu perjuangan revolusioner rakyat-rakyat Manila, Singapura, Sabah, Serawak, dan Brunai, untuk membubarkan negara boneka Malaysia