4 persamaan sel volta dan sel elektrolisis
Kimia
tri398
Pertanyaan
4 persamaan sel volta dan sel elektrolisis
1 Jawaban
-
1. Jawaban ZAQI041
dalam sel volta/galvani, reaksi oksidasi reduksi berlangsung dengan spontan, dan energi kimia yang menyertai reaksi kimia diubah menjadi energi listrik.