IPS

Pertanyaan

Latar belakang perang saparua di ambon

2 Jawaban


  • latar belakangnya antara lain:

    • Pemerintah kolonial menurunkan tarif hasil bumi yang wajib diserahkan, sementara pembayarannya cenderung tertunda-tunda.

    • Pemerintah kolonial memberlakukan kembali penyerahan wajib dan wajib kerja.

    • Pemerintah kolonial memberlakukan uang kertas, sedangkan rakyat Maluku telah terbiasa dengan uang logam.

    • Pemerintah kolonial menggerakkan para pemuda Maluku untuk mau menjadi prajurit Belanda
  • 1. Belanda memonopoli komoditas dagang dan perdagangan di Maluku
    2. Belanda menduduki Benteng Duurstede

Pertanyaan Lainnya