Jika fungsi F dirumuskan dengan F(x) = 4x + 3, Untuk x bilangan real maka tentukan rumus fungsi yang paling sederhana dari F(x-3) dan F(x) - F(x-3) Tolong Dijaw
Matematika
IMadeDarmaPutra
Pertanyaan
Jika fungsi F dirumuskan dengan F(x) = 4x + 3, Untuk x bilangan real maka tentukan rumus fungsi yang paling sederhana dari F(x-3) dan F(x) - F(x-3)
Tolong Dijawab Ya :)
Tolong Dijawab Ya :)
2 Jawaban
-
1. Jawaban Anonyme
Bab Fungsi
Matematika SMP Kelas VIII
f(x) = 4x + 3
f(x - 3) = 4 (x - 3) + 3
= 4x - 12 + 3
= 4x - 9
f(x) - f(x - 3) = 4x + 3 - (4x - 9)
= 4x + 3 - 4x + 9
= 12 -
2. Jawaban ahreumlim
F(x) = 4x + 3
maka
F(x-3) = 4(x-3) + 3
= 4x - 12 + 3
= 4x - 9
F(x) - F(x-3)
4x + 3 - (4x - 9)
4x + 3 - 4x + 9
= 3 + 9
= 12